YBM PLN UP2B Kalimantan Serahkan Bantuan Kebakaran ke Ponpes Al Falah Banjarbaru
BANJARMASINPOST.CO.ID, BANJARBARU - Kebakaran hebat melanda Pondok Pesantren Al-Falah Putera, di Jalan Ahmad Yani Km. 23 Kota Banjarbaru, Kalimantan Selatan pada Kamis pagi (15/07/2021) sekitar pukul 06.00 WITA.
Api dapat dipadamkan setelah sejumlah unit pemadam kebakaran datang ke lokasi tersebut.

kebakaran tersebut. Bantuan berupa uang tunai serta natura sejumlah Rp. 15.000.000
(PT PLN (Persero) UP2B Kalimantan)
Meski sebentar, kebakaran tersebut hampir membumihanguskan semua bangunan yang ada pada pondok pesantren tersebut.
Kerugian ditaksir ratusan juta rupiah, banyak kitab yang terselamatkan.

kebakaran (PT PLN (Persero) UP2B Kalimantan)
Dengan sigap nya, YBM PLN UP2B Kalimantan bersama YBM PLN UPT Kalselteng turut membantu korban kebakaran tersebut.

Bantuan berupa uang tunai serta natura sejumlah Rp. 15.000.000,- diberikan dengan harapan untuk bisa sedikit mengurangi kehilangan yang sudah dirasakan bagi para santri beserta warga pondok pesantren tersebut. (aol/*)
0 Response to "YBM PLN UP2B Kalimantan Serahkan Bantuan Kebakaran ke Ponpes Al Falah Banjarbaru"
Post a Comment