Hujan Lebat dan Angin Kencang Akan Terjadi Jumat 29 Oktober 2021 Berikut Info Lengkap BMKG
TRIBUNMANADO.CO.ID - Info cuaca ekstrem dari BMKG untuk hari ini Jumat 29 Oktober 2021.
Data terbaru BMKG, menyebut akan terjadi hujan lebat dan angin kencang di sejumlah daerah.
Berikut daftar wilayah atau daerah potensi cuaca ekstrem.
Baca juga: Hasil French Open 2021, Shesar Lolos ke Perempat Final, Wakil India Senasib dengan Axelsen
Baca juga: Amalkan Ayat dan Surah Ini untuk Mengusir Jin dan Pengaruh Buruk Lainnya
Baca juga: Amalkan Surah Al-Asr, Berikut Bacaan dan Keutamaannya

Update data Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG).
Peringatan dini cuaca ekstrem di sejumlah wilayah Indonesia.
Terdapat beberapa daerah yang mendapatkan peringatan dini cuaca ekstrem dari BMKG.
Melalui laman resminya, BMKG memprediksi 30 wilayah berpotensi hujan lebat disertai kilat atau petir serta angin kencang.
Sementara 4 wilayah diprediksi berpotensi hujan yang dapat disertai kilat atau petir dan angin kencang.
Dalam narasi disebutkan besok akan terjadi pusat tekanan rendah terpantau di sekitar wilayah Kamboja bagian selatan.
Kemudian kondisi ini membentuk daerah pertemuan dan perlambatan angin (konvergensi) yang memanjang dari Thailand bagian selatan hingga Vietnam bagian selatan.
0 Response to "Hujan Lebat dan Angin Kencang Akan Terjadi Jumat 29 Oktober 2021 Berikut Info Lengkap BMKG"
Post a Comment