Update Covid-19 Banjarbaru 1 Pasien Sembuh 1 Warga Terkonfirmasi Positif

BANJARMASINPOST.CO.ID, BANJARBARU - Upadate Covid-19 Banjarbaru. Perkembangan kasus virus corona di Kota Banjarbaru, Kalimantan Selatan, terdata pasien terkonfirmasi dan pasien sembuh, Rabu (3/11/2021).

Kasus terkonfirmasi terpantau satu orang dari Kelurahan Guntung Manggis, Kecamatan Landasan Ulin.

Sedangkan pasien yang sembuh, ada satu orang, yakni dari Kelurahan Sungai Tiung, Kecamatan Cempaka.

Baca juga: Tak Ada Lagi Pasien Covid-19, Dinkes Banjarmasin Tarik Nakes dari Isoter

Baca juga: Sub Varian Baru Delta Lebih Menular, Satgas Covid-19 Minta Masyarakat Tidak Lengah

Sedangkan untuk pasien meninggal terpantau tidak ada. 

Total pasien terkonfirmasi positif mulai dari awal pandemi sampai hari ini menjadi 8.987 orang, pasien yang sembuh sebanyak 8.611 orang dan yang meninggal 368 orang.

(Banjarmasinpost.co.id/Siti Bulkis)

Catatan Redaksi:

Mari bersama kita lawan virus corona. Banjarmasinpost.co.id mengajak semua pembaca untuk selalu menerapkan protokol kesehatan di setiap kegiatan. Ingat pesan ibu: laksanakan 3M (Memakai masker, rajin Mencuci tangan, selalu Menjaga jarak)

Related Posts

0 Response to "Update Covid-19 Banjarbaru 1 Pasien Sembuh 1 Warga Terkonfirmasi Positif"

Post a Comment